Minggu, 22 April 2012

CONJUNCTION

            Conjuction adalah kata hubung yang menghubungkan dua kalimat yang berbeda. Ada bermacam macam conjuction diataranya…

  1. Cause-Effect

Ù     Because – Because of
Because dan because of sama sama menerangkan alasan. Because dan because of juga memiliki arti yang sama yaitu sebab dan karena. Because diikuti oleh kalimat (S+V). Because juga bisa diletakkan di awal clause. Because of diikuti oleh noun (kata benda).

Contoh:

Because           : I can’t join the compitition because my right leg was broken.

                          Because it was raining, I didn’t go out.

Because of       : We have canceled the party because of the rain.

                          Because of the rain, we have canceled the party.


Ù     Due to
Fungsi dan pola due to sama dengan because of, yaitu selalu diikuti oleh noun dan noun phrase. Akan tetapi, due to tidak bisa terletak di awal kalimat.

Contoh:

                         I always drink ice due to the hot weather (BENAR)

                         Due to yhe hot weather, I always drink ice (SALAH)

Ù     Since, As, For
Since, as, dan for juga bisa menerangkan alasan. Penggunaannya sama dengan because yaitu diikuti oleh subjek dan verb.

Contoh:

                         Since he is too old, he can’t erect.

                         My mom makes a cake everyday as she likes to do it.

                         I don’t want to ride motorcycle for it can’t ride my life well.



  1. OPPOSITION (Pertentangan)

Opposition merupakan kata hubung yang menunjukan pertentangan dua gagasan dalam kalimat. Kata hubung dalam kalimat meliputi DESPITE, INSPITE OF, ALTHOUGH, EVEN THOUGH, dan THOUGH. Despite dan inspite of memiliki pola kalimat yang sama yaitu selalu diikuti oleh noun atau noun phrase, sedangkan although, eventhough, dan though selalu diikuti oleh S+V (kalimat). Semuanya bisa berdiri di awal kalimat maupun di tengah kalimat.

Contoh:

                         Despite her bad grades, jane will enroll to a university.
                         Inspite of

                         Jane will enroll to a university despite her bad grades.
                                                                          Inspite of

                        Although he had not finished the paper, he went to sleep.
                        Eventhough
                        Though

                        He went to sleep eventhough he had not finished the paper.
                                                   Although
                                                   Though

  1. CONDITION

Ada kata hubung yang digunakan untuk mengungkapkan keadaan. Konjungsi tesebut didebut CONDITION. Kata hubung condition meliputi as if, as though, in case, if, when, dan while.

As if dan as though sama-sama berarti seakan akan atau seolah olah atau seperti. Kata hubung ini menyatakan keadaan yang bertentangan dengan kenyataan. Dalam kalimat present, pola kalimat yang dipakai adalah..

S + VERB PRESENT + AS IF/AS THOUGH + S + VERB PAST

The old lady dresses as if it were winter even in the summer.
                              As though
Dalam kalimat non formal atau dalam percakapan santai, kita bisa menggunakan “like”.

            It seems like it’s going to rain.

            In case dan If berarti jika, Namun in case digunakan pada kalimat dimana suatu situasi mungkin akan terjadi mungkin juga tidak. Sedangkan if diikuti oleh harapan akan sesuatu.

Contoh:

            I’ll be at your uncle’s house in case you pick me up.

            If ann study hard, she will pass the exam.

            When dan While digunakan untuk menyatakan kegiatan diwaktu lampau yang terjadi secara bersamaan. Penggunaan when dan while mengikuti struktur di bawah ini:


     WHEN + SIMPLE PAST TENSE + PAST  CONTINIOUS


     WHILE + PAST CONTINOUS + SIMPLE PAST TENSE

                                          ATAU

      PAST CONTINOUS + WHEN + SIMPLE PAST TENSE
 
 


 











Contoh :

            When the telephone rang, I was taking a bath.

            While I was taking a bath, the telephone rang.

            I was taking a bath when the telephone rang.


            Unless sama dengan “if not” yang berarti jika tidak. Unless menggunakan simple present tense meskipun untuk situasi yang akan datang (future).

Contoh:

            I’ll go swimming tomorrow unless it’s cold.

            You can’t travel abroad unless u have a passport.

Jumat, 20 April 2012

CONFUSINGLY RELATED VERBS

Confusingly related verb adalah kata kerja yang saling berhubungan. Kata kerja ini mempunyai makna yang sama atau hampir sama tetapi penggunaannya berbeda.

A. Remind-remember
  Remind dan remember memiliki arti yang hampir sama tetapi berbeda. Remind berarti mengingatkan (membuat orang menjadi ingat). Remember berarti ingat (ingat akan suatu hal).

Contoh

Remind =mengingatkan
 
1.  Remind me to return this book to the library
     (ingatkan aku untuk mengembalikan buku ini ke perpustakaan tersebut)
2.  Remind me to save some money every time i get salary.
     (ingatkan aku untuk menabung setiap kali aku gajian).

Remember=ingat akan suatu hal

1. I remember to lock the door.
    (saya ingat untuk mengunci pintu)
2. I don't remember anything about the accident.
    (aku tidak ingat apa apa tentang kecelakaan itu).

Catatan
-I remind that today is your birthday (salah)
-I remember that today is your birthday (benar)

B. Borrow-lend

Borrow berarti meminjam (meminjamkan sesuatu kepada orang lain), lend berarti meminjamkan (meminjamkan, meminjami sesuatu kepada orang lain)

Contoh

Borrow = meminjam

She borrowed my books yesterday.
(dia meminjam buku bukuku kemarin)

Lend = meminjamkan

She lends me some money today.
(dia meminjami aku uang hari ini)

Catatan

Don't borrow him a sweater (salah)
Don;t lend him a sweater (benar)



C. Ride – Drive
           
            Ride dan Drive sama sama memiliki arti mengendarai. Namun penggunaannya berbeda. Ride berarti mengendarai dengan duduk diatasnya, misalnya sepeda, motor, unta, kuda. Drive berarti mengendarai dengan duduk di dalam kendaraan tersebut, misannya mobil, bus, truk, dll.

Contoh:

Ù     Ride           : today, I want to ride a camel
  (hari ini aku mau naik unta)
  I can’t ride bicycle or motorcycle
  (aku tidak bisa mengendarai sepeda ataupun sepeda motor)

Ù     Drive          : I will drive my father’s new car.
  (aku akan mengendarai mobil baru ayahku)
  Can you drive a truck
  (dapatkah kamu mengendarai truk?)

D. Chose – Select

            Chose dan select sama sama memiliki arti memilih, namun keduanya berbeda dengan penggunaannya.
            Chose digunakan untuk memilih diantara dua hal
            Select digunakan untuk memilih diantara banyak hal.

Contoh:

Ù     Chose        : Well, I chose the blue paper, not the black one.
   (baiklah, aku akan memilih kertas biru, bkan yang hitam)
  Which want do you want to chose? Orange juice or vodka?
   (mana yang kamu pilih? Jus jeruk atau vodka?)

Ù     Select         : Let’s select the most handsome man in this party
   (mari kita pilih pria tertampan di pesta ini)
  I will select the comfortable chair
   (aku akan memilih tempat duduk tyang nyaman)

E. Speak – Talk

            Speak dan talk berarti berbicara. Speak digunakan dalam situasi formal sedangkan Talk digunakan dalam situasi informal.

Contoh:

Ù     Speak        : Sorry sir, I can’t speak French.
  This parrot speaks English as well as Indonesian

Ù     Talk           : Don’t talk about it.
  Hey stop talking, Doctor Jones is giving a speech.

F. Live – Stay

            Live dan Stay berarti tinggal. Live berarti tinggal yang lama. Stay berarti tinggal dalam waktu yang singkat.

Contoh:

Ù     Live            : I’ve lived here for more than 10 years.
  Do you live in your own house?

Ù     Stay           : I don’t want to go out, I just want to stay home.
  I will stay at the hotel for two days.

G. Fit – Suit

            Fit dan Suit sama sama berarti sesuai dan cocok, namun Fit berarti sesuai/cocok untuk ukuran (size) atau bentuk (shape), sedangkan Suit berarti cocok atau sesuai untuk mode (style) dan warna (color).

Contoh:

Fit                    : Oh no, this T-shirt doesn’t fit me.
                          I think, these shoes really fit me. Look it’s my size.

Suit                  : I know blue blouse and white skirt really suit my mom.
                          Why don’t you take the pink T-shirt? It’s suit you, dear.

H. Ask – Ask for

            Ask dan Ask for mempunyai arti yang berbeda. Ask berarti bertanya, sedangkan ask for berarti meminta.

Contoh:

Ask                  : Don’t ask me about the secret.
                          She asks me where you live.

Ask for             : He asked for some helps yesterday.
                          Never ask ame for beer.


I. Say – tell

            Say dan tell sama sama mempunyai arti mengatakan, namun ada sedikit perbedaan. Tell berarti mengatakan tetapi bersifat menceritakan atau memberi informasi. Pemakaian Tell membutuhkan Indirect Object (object tak langsung).

Contoh:

Say                  : You said that you love me.
                          What? You say sorry.

Tell                   : She told me that she wanted to go out-side alone
                          The nurses told me that the doctor would come in 30 minutes.
#me = inderect object (object tak langsung)

CATATAN
She told that she loved you (salah)
She told me that she loved you  (benar)

She said me that se wouldn’t come to your party (salah)
He said that he wouldn’t come to your party (benar)





Verb (kata kerja)

Verb adalah kata kerja yang menunjukan tindakan sebuah kalimat. Kata kerja selalu mengikuti subjek kalimat. Setiap kalimat pasti memiliki kata kerja. Ada 2 jenis kata kerja yaitu TRANSITIVE VERB dan INTRANSITIVE VERB. Transitive verb memerlukan complement (pelengkap kata) sedangkan intransitive verb tidak memerlukan complement (pelengkap kata)

Contoh:
Transitive verb

I drive a new car
s    v         c

I drink some water
s   v            c

Intransitive verb 

I carry a long night
s    v    modifier of time

She smiles every time she meets me
  s      v      modifier of time

The sun sinks in the west
      s        v    modifier of place

# modifier adalah keterangan waktu, tempat, alat, tujuan, dll